Cara Agar Cahaya Matahari Dapat Masuk ke Dalam Rumah

| Jumat, 06 Agustus 2010 | |

Cara Agar Cahaya Matahari Dapat Masuk ke Dalam Rumah


Jumat, 05 Agustus 2010


Cahaya Matahari merupakan sumber panas alami di susunan tata surya kita. Cahaya matahari sangat bermanfaat bagi makhluk hidup khususnya manusia seperti memberikan sinar terang, kehangatan, kesehatan, dan energi. Pada kesempatan kali ini penulis akan memberikan solusi atau cara untuk memaksimalkan intensitas cahaya matahari ke dalam rumah.




1. Membuat suatu bukaan atau lubang masuknya cahaya yang diletakkan di bagian atap atau dinding bagian atas. Bukaan atau lubang tersebut biasa disebut skylight.

2. Membuat bukaan jendela dan pintu kaca.

3. Menggunakan glassblock.

4. Menyediakan lahan terbuka di bagian tengah rumah atau bagian belakang rumah.

5. Membuat area border antara lantai 1 dan lantai 2 dengan bukaan jendela atau kaca yang besar. Hal ini dapat memaksimalkan intensitas cahaya yang masuk ke dalam rumah.



Namun perlu diingat juga, cahaya matahari tak selamanya menguntungkan bagi kegiatan manusia di dalam rumah atau suatu bangunan. Cara mengurangi kerugian yang disebabkan oleh cahaya matahari baca juga artikel sebelumnya mengenai Pengaruh Lingkungan Terhadap Bangunan.



Design By AbyrafdyBPress


Copyright © 2010 AbyrafdyBPress

0 komentar:

Posting Komentar